iqna

IQNA

Kunci-kunci
longmarch arbain
TEHERAN (IQNA) - Kelompok seni dan pendidikan Darul Quran, yang berafiliasi dengan haram suci Huseini, memulai kegiatan mereka untuk mengimplementasikan program stasiun Alquran selama hari-hari ziarah Arbain.
Berita ID: 3477283    Tanggal penerbitan : 2022/09/08

TEHERAN (IQNA) - Para partisipan longmarch Arbain Huseini di daerah "Ras al-Bisha" yang terletak di daerah Al-Faw provinsi Basra Irak mengumumkan dimulainya lebih awal ritual ini dengan slogan “Min al-Bahr ila al-Nahr/Dari laut sampai ke Sungai”.
Berita ID: 3477231    Tanggal penerbitan : 2022/08/29

TEHERAN (IQNA) - Para peziarah telah mulai bergerak dari provinsi  Basra ke Karbala untuk menghadiri acara Arbain tahun ini.
Berita ID: 3475690    Tanggal penerbitan : 2021/09/07

TEHERAN (IQNA) - Untuk tahun kedua berturut-turut, karavan mahasiswa Eropa ambil bagian dalam longmarch Arbain Huseini di Irak.
Berita ID: 3475679    Tanggal penerbitan : 2021/09/04

KARBALA (IQNA) - Bertepatan dengan hari-hari Arbain Husaini dan bersamaan dengan bergeraknya para peziarah Aba Abdillah al-Husain (as) dalam longmarch Arbain, kantor berita IQNA menyelenggarakan lomba fotografer Selfie (Swafoto atau foto narsisis).
Berita ID: 3472587    Tanggal penerbitan : 2018/10/17